Arsitektur Rumah Kuat Bagus Menggunakan Superdek
Desain
rumah menjadi penentu dari pembangunan rumah itu sendiri. Dari desain yang
dirancang, perhitungan pengeluaran biaya dan estimasi waktu pengerjaan bisa dihitung.
Oleh sebab itu, penting sekali memantabkan desain rumah yang akan dibangun
sebelum gegabah membeli material atau mulai membangun. Dalam menentukan
arsitektur rumah yang akan dibangun, biasanya orang akan mempertimbangkan
banyak aspek agar rumah yang dibangun bisa mantab. Secara, rumah yang sudah
jadi nantinya akan ditempati dalam jangka waktu yang lama, atau bahkan akan
ditempati seumur hidup. Apa saja yang dipertimbangkan dari sudut pandang
arsitektur ketika seseorang akan membangun rumah?